
Windows Live Movie Maker 2011 15.4.3555.308
adalah aplikasi yang dapat Anda gunakan untuk mengedit, dan membuat
video dari foto atau gambar milik Anda sendiri, audio seperti MP3, dan
juga dapat menambahkan objek dari video lain. Bagi para pengguna Windows 7
tentu sangat mengharapkan sekali adanya aplikasi seperti ini, seperti
yang kita tahu di Windows XP sudah terpasang paket software Movie Maker, sedangkan Windows 7? Pengguna Windows 7 harus download dan memasang paket Windows Live Movie Maker secara manual, sebenarnya Windows 7 memiliki pengganti aplikasi Windows Live Movie Maker yaitu Windows DVD Maker, namun sayangnya para...